Indah Putri Indriani Jadi Penerima Pertama Vaksin Covid-19 di Luwu Utara

Senin, 01 Februari 2021 - 13:27 WIB
loading...
A A A
“Mohon dukungan kita semua untuk menyukseskan vaksinasi ini. Pandemi ini harus dihadapi bersama, tidak boleh ada ego,” tegas dia.



Meski begitu, usai divaksin, Indah meminta agar tetap menerapkan protokol kesehatan yang ketat. ”Jangan kendor, tetap patuhi protokol kesehatan , karena vaksinasi kedua masih akan kita lakukan 14 hari ke depan,” pungkasnya.

Setelah Bupati Indah, peserta vaksinasi disusul Kapolres Luwu Utara, dan Pabung Kodim 1403/Sawerigading, Sekretaris Dinas Kesehatan, Jubir Satgas Komang Krisna, serta tenaga kesehatan di puskesmas Masamba. Semua divaksin dengan melewati empat tahap, sama seperti Bupati Luwu Utara .
(luq)
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 1.0543 seconds (0.1#10.140)