Jelang Paripurna, 3 Parpol Pengusung Bertemu Plt Gubernur Sulsel
Muhaimin Sunusi
Baca Juga:
PDIP Sulsel lebih dulu datang menemui Andalan di rumah dinasnya. Setelah itu PKS dan PAN menyusul secara bersamaan menemui orang nomor satu di Sulsel ini.
Perwakilan PKS yang hadir ialah Muzayyin Arif dan Rustang Ukkas. Sementara PAN diwakili oleh Syamsuddin Karlos, Yusran Paris, Jamaluddin Jafar dan Nurkanita Kahfi.
"Sebenarnya pertemuan tadi hanya silaturahmi. Mungkin kangen sudah lama tidak berkumpul," ucap Muzayyin Arif, Bendahara DPW PKS Sulsel.
Muzayyin mengaku menyambut baik pertemuan tersebut. Tepat untuk memperkuat koalisi antarpartai pengusung Gubernur Andalan dan mengoptimalkan dukungan untuk Sudirman yang sisa menunggu paripurna di DPRD Sulsel untuk jadi gubernur definitif.
Baca juga: Terima Surat Pemberhentian NA, DPRD Sulsel Agendakan Paripurna 24 Januari
Wakil Ketua DPRD Sulsel itu menyebut, butuh upaya lebih untuk segera mendorong paripurna di dewan. Sebab waktu yang diberikan pusat hanya sampai 25 Januari 2022.
halaman ke-1
- 1
- 2

Berita Terkait
- Gubernur Sulsel Gunakan Layanan Home Charging untuk Kendaraan Listrik
- Andi Sudirman Sulaiman Lantik Tujuh Pejabat Pemprov Sulsel
- Gubernur Sulsel Gelontorkan Rp8 Miliar untuk Revitalisasi Rammang-rammang
- Andi Sudirman Pantau Kondisi Korban Puting Beliung Maros
- Andi Sudirman Harap Pokja PKK Sulsel Punya Program Unggulan
- Gubernur Dukung Universitas Nottingham Lakukan Penelitian Energi Terbarukan di Sulsel
- Gubernur Sulsel Akan Hadiri Mukernas Komunitas TDA
- Gubernur Sulsel Kucurkan Rp14,5 Miliar untuk Jembatan dan Ruas Seko-Rampi
- Presiden Jokowi Lantik Andi Sudirman Sulaiman Jadi Gubernur Sulsel
- Plt Gubernur Sulsel Sebut Airlangga Tunjukkan Kelas Atasi Pandemi
TULIS KOMENTAR ANDA!