Dewan Sebut Andalan Tak Punya Kewenangan Tahan Pansus Cawagub Sulsel

Minggu, 23 Januari 2022 - 15:06 WIB
loading...
A A A
“Saya tanya, mau ada wakil ta Pak Gub? Dia bilang, saya Pak Karlos, mengikuti mekanisme yang berlaku. Biarkan definitif dulu, baru bicara soal wakil,” ucap Karlos yang menirukan jawaban Andalan saat pertemuan.

Ketua Fraksi Nasdem DPRD Sulsel , Ady Ansar mengamini pernyataan Karlos. Ia bilang, Andalan tak bisa menahan atau menyetujui Pansus Cawagub Sulsel, jika DPRD mengusulkan.



“Ini kan sifatnya hanya mengusulkan saja. Dan mayoritas fraksi dan AKD (alat kelengkapan dewan), sepakat mengusulkan Pansus Cawagub nanti saat paripurna. Gubernur tak bisa mengganggu urusan rumah tangga DPR,” jelas Ady.
(agn)
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2227 seconds (0.1#10.140)